DVD Authoring dan burning

WinX DVD Author adalah sebuah software DVD Authoring dan burning yang mampu mengkonversi dan memburning beberapa format file video seperti AVI, MP4, MKV, M2TS, FLV dan beberapa format lain ke DVD. DVD Author yang satuy ini juga mampu membuat DVD Menu, Chapter Menu dan background music pada DVD yang Anda buat. Software ini dilengkapi dengan mesin decoder dan
encoder dengan kwalitas yang bagus sehingga mampu memberikan efek audio dan video yang bagus. Dan menurut pihak pengembang, WinX DVD Author mampu membuat DVD dengan ukuran 4,3 GB dalam waktu 1 (satu) jam.
Selian itu, WinX DVD Author juga bisa digunakan untuk editing video sebelum melakukan proses burning ke DVD. Anda bisa memasukkan musik latar (background) dan gambar ke menu DVD. Jika Anda ingin menambahkan file subtitle (*.srt) ke DVD, hal ini juga bisa dilakukan dengan WinX DVD Author.
Format Input video yang didukung: AVI, WMV, MP4, DivX, MKV, M2TS, ASF, MPEG, MOV, RM, RMVB, H.264, OGG, FLV, QT, M4V, dll.
Format Output yang didukung: DVD Disc, DVD Folder, VOB File.
System Requirements:
  • Operation System: Microsoft® Windows 98, NT, 2000, 2003, XP, Vista (32 & 64 bit), Windows 7 (32 & 64 bit)
  • Processor: 1GHz Intel/AMD processor or above
  • RAM: 256MB RAM (direkomendasikan 512MB atau lebih)
  • Hard Disk: 100MB untuk instalasi
  • Graphic Card: 256MB RAM (direkomendasikan 512MB atau lebih)
  • Lain-lain: DVD-ROM drive
Untuk mendapatkan WinX DVD Author secara gratis, Anda cukup melakukan 3 (tiga) tugas yang cukup mudah dari Digiarty Software (Pengembang WinX DVD Author). Berikut langkah-langkahnya:
  1. Pertama, kunjungi Website resmi WinX DVD Author
  2. Pada halaman tersebut, kotak Share. Untuk mendapatakan license WinX DVD Author secara gratis, Anda harus membagikan giveaway tersebut ke Facebook dan Twitter. Setelah itu, kirim email ke media[at]winxdvd.com yang berisi link dari hasil share Anda.
  3. Giveaway WinX DVD Author
    Klik gambar untuk memperbesar
  4. Pertama klik terlebih dahulu tombol Share dan Anda akan dibawa kehalaman Facebook. Jika Anda belum login, loginlah terlebih dahulu.
  5. Setelah Anda login ke Facebook, klik tombol Share (Bagikan).
  6. Berikutnya, masukklah ke halaman profil Facebook Anda dan cari hasil share tadi. Setelah ketemu, klik kanan pada waktu share tersebut dan pilih Copy Link Location (Mozilla Firefox) atau Copy Link Address (Google Chrome).
 
Back to Top