Penyakit kelamin atau Veneral Diseases
(VD), suatu infeksi yang di sebarkan selama dilakukan persetubuhan dari
partner yang satu ke partner yang lain. Terjangkit penyakit kelamin karena
melakukan hubungan sex campur aduk.
melakukan hubungan sex campur aduk.
Tanda – tanda penyakit kelamin
1)
Adanya
bintik – bintik seperti kudis.
2)
Adanya luka
yang tidak sakit, terasa keras pada glans penis.
3)
Keluarnya
cairan yang lebih banyak dari penis atau vagina
4)
Rasa sakit,
pedih yang terus menerus.
5)
Rasa sakit
ketika kencing
6)
Andanya
luka yang sangat sakit dan lembek
7)
Pembegkakan
pada lipatan paha
8)
Luka
bernanah yang tidak sakit di bibir, rongga mulut.
SIPILIS
Jenis penyakit yang berbahaya, dan tidak segerah di tangani medis akan
menyerang orangan vital di seluruh anggota tubuh. Pengobatan dengan menggunakan obat
antibiotika
Bila tiadak dilakukan pengobatan maka kuman sipilis akan menyebar,
tingkat ini terjadi sekitar 45 hari setelah munculnya chancre kemudian
pecah dan memberikan bintik – bintik merah seperti bunga mawar di seluruh
tubuh.akibat sipilis setelah 10 – 15 tahun yaitu :
- Kelumpuhan
- Kemunduran kerja jantung
- Mengecilnya pembuluh darah
- Kelemahan pada sendi – sendi dan kerusakan kerusakan lain.
GONORHOEA
Penyakit yang di sebabkan oleh bakteri yang di sebut Gonococcus. Pada
pria mengalir banyak cairan melalui urethre dan kelihatan jelas pada lubang
keluar penis, di sertai rasa sakit saat kencing. Pada seorang gadis terdapat
cairan yang di keluarkan dari vagina, ini di ketahui melalui pemeriksaan
laboratorium mengenai adanya bakteri tersebut.
KEPUTIHAN
Flour arbus atau keputihan bukanlah nama sebuah penyakit melainkan suatu
gejala penyakit. Cairan yang keluar dari vagina yang bersifat berlebihan dan
bukan merupakan darah, cairan flour albus bisa di sebabkan oleh infeksi yang
biasanya menimbulkan cairan berwarna kuning atau hijau sedangkan hal ini
berlebihan apabilah berbauh dan menimbulkan perasaan gatal – gatal atau panas
pada vulva.
Penyebab Keputihan
1)
Konstitusional;
pada keadaan badan yang sangat lemah, anemia ( kekurangan darah ), radang ginjal
lemah, penyakit hati yang menahun, penyakit jantung yang di sebut Decompensatio
Cordis.
2)
Kelainan
endokrin : terjadi pada kehamilan atau keadaan kadar estrogen tinggi
3)
Akibat
adanya infeksi :
- Vulvitis ( infeksi pada vulva) yang di sebabkan oleh kuman – kuman, jamur dll
- Vaginitis ( infeksi pada vagina ) ini jarang timbul pada wanita dewasa, karena vaginanya resistent terhadap inveksi. Kemungkinan infeksi lebih besar pada anak – anak dan wanita dalam menopause.
- Cervicitis ( infeksi pada serviks )hal ini di sebabkan oleh kuman gonorhoea
- Endometritis ( infeksi pada uterus ) terjadi karena ada tumor atau sisa placenta.
- Salpingitis ( infeksi pada tuba fallopi). hal ini di sebabkan oleh kuman gonorhoea.